Bingung memilih antara IPA atau IPS? | Science or Social ?

Hai Gays, selamat datang di Blog Lass Dupays, disini kalian bisa mendapatkan seputar cara dan informasi terkini, selamat membaca :)

IPA atau IPS ? 
IPA atau IPS?



 IPA atau IPS? | Science or Social ?. Untuk kalian siswa dan siswi SMA yang duduk di kelas X atau bahkan kalian yang sebentar lagi akan masuk ke SMA, hal ini tentunya membingungkan kalian bukan. Mungkin kalian pernah mendengar MITOS bahwa anak IPA adalah murid yg sopan, baik, taat peraturan, cerdas dan pintar ? . Dan mungkin kalian juga pernah mendengar anak IPS yg kelakuanya nakal, bolos, malas, bodoh ? Itu Semua Salah !!!

IPA atau IPS ?
Semua itu tergantung pada diri kita masing masing, bila kita menonjol di bidang sosial ( sosiologi, ekonomi dll ) jangan ragu pilihlah IPS , dan bilakalian menonjol di bidang Hitungan ( Fisika, kimia dll ) maka Pilihlah IPA, kalian jangan memaksakan masuk IPA karna gengsi belaka, karna akibatnya akan sangat fatal.

Kelebihan dan kekurangan IPA dan IPS :
Kelebihan anak IPA :
  • Dapat memilih semua jurusan apa saja termasuk jurusan IPS  ketika Kuliah 
  • Saat kuliah bisa dapat kesempatan besar masuk Jurusan Kedokteran
  • Cenderung berfikir menggunakan Otak kiri ( berhitung, Mutlak, Ilmiah, dll )
  • pelajaran yang istimewa  Fisika dan Kimia, karna tidak ada di jurusan IPS
  • Pelajaran IPA lebih sedikit dibaandingkan IPS
  • bisa belajar di Lab, baik Lab ipa dan Lab Komputer
Kekurangan Anak IPA :
  • saat kuliah sulit untuk memilih jurusan IPS, karna harus belajar lagi dari dasar 
IPA atau IPS?


 Kelebihan Anak IPS :
  • Mudah untuk bersosialisasi
  • bila kalian yg tidak terlalu suka berhitung, cocok untuk masuk ke jurusan IPS karna tetap belajar matematika dasar
  • cocok  untuk kalian yang ingin ber wirausaha karna di ajarkan pelajaran Ekonomi dan akuntansi
  • Berfikir menggunakan Otak kanan ( Kreative, mencari ide baru, dll )
  • pelajaran yang istimewa ( Geografi, sejarah, ekonomi, bahasa Francis) karna tidak ada di jirusan IPA
  • Pelajaran di IPS lebih mudah dibandingkan di IPA
  • bisa belajar diruang kelas bahkan sekolah ( bercocok tanam, wawancara, menghitung geografis, simulasi survei penduduk dll )
Kekurangan  Anak IPS :
  • Sangat sulit untuk menjadi dokter
  • peluang masuk jurusan IPA saat kuliah kecil ( bukan tidak bisa tetapi sulit )
Baca Juga : 


Intinya Jurusan IPA dan IPS itu saling membutuhkan dan saling mementingkan.
" Bila tidak ada IPS, bagaimana kita bisa bersosialisasi dengan baik, mengenali RAS dan kebudayaan masyarakat, dan pastinya akan sering terjadi Konflik dimana - mana."
" Bila tidak ada IPA, bagaimana penemuan - penemuan baru muncul, siapa yg akan mengemudikan Pesawat terbang dan Perahu layar yg membuhkan titik kodrinat yang tepat, dan pastinya Teknologi di dunia ini tidak akan jalan tanpa adanya Anak IPA."

 Makaya kita semua jangan suka saling membuly dari anak IPA ke anak IPS dengan tuduhan anak yg kotor dan pemalas, anak IPS juga penting ko. Dan tidak ada namanya IPA VS IPS yg ada adalah IPA dan IPS.

Bila kalian yg bercita cita ingin jadi BOS, silahkan masuk IPS, dan bila kalian yg bercita cita jadi penemu, silahkan masuk IPA, sesungguhya Allah maha Adil, pasti ada manfaat tersendiri dari jurusan yg dibedakan antara IPA dan IPS, dan manusia itu tidak ada yg sempurna, ada yg Jago berhitung tetapi tidak pandai berbahasa Asing, begtu juga sebaliknya.

Manusia itu diciptakan untuk saling membutuhkan, jadi IPA dan IPS sangat lah penting, keduanya mempunyai tujuan tertentu, jadi mulai sekarang Renungkan apa Bakat kalian dan pilih sesuai keinginan hati kalian, jangan ada paksaan dari siapapun, dan jangan ikut ikutan teman. IPA dan IPS sama sama istimewa ko :)

Terima Kasih :)

0 Response to "Bingung memilih antara IPA atau IPS? | Science or Social ?"

Paling Populer